Senin, 16 Januari 2017

SISTEM EKSKRESI PADA MANUSIA

Ekskresi adalah pengeluaran zat-zat sisa metabolisme tubuh yang sudah tidak berguna bagi tubuh. Zat-zat sisa itu berupa urine (dikeluarkan oleh ginjal), keringat (dikeluarkan oleh kulit), empedu (dikeluarkan oleh hati), dan karbondioksida CO(dikeluarkan olehparu-paru). Zat-zat ini harus dikeluarkan dari tubuh karena jika tidak dikeluarkan akan mengganggu bahkan meracuni tubuh.


Organ-organ pada sistem ekskresi manusia ada 4, yaitu :
1. Ginjal
Hasil gambar untuk ginjal

2. Kulit
Hasil gambar untuk kulit

3. Paru-paru
Hasil gambar untuk paru paru

4. Hati
Hasil gambar untuk hati manusia

Penjelasan lengkap tentang organ-organ tersebut akan dijelaskan pada artikel berikutnya. Baca yaaa!!



SUMBER :

Tidak ada komentar:

Posting Komentar